Oleh : | 07 April 2021 | Dibaca : 223378 Pengunjung
![]() |
Jaksa Masuk Sekolah di SMP Negeri 4 Melaya |
Pada Hari Rabu tanggal 07 April 2021 telah dilaksanakan kegiatan Jaksa Masuk Sekolah (JMS) di SMP Negeri 4 Melaya
Kegiatan Jaksa Masuk Sekolah ini dimulai pada pukul 10:00 WITA diikuti Pengurus Osis dan para guru pembimbing pada SMP N 4 Melaya
Narasumber dalam kegiatan Jaksa Masuk Sekolah yakni Kasubsi Ekonomi, Keuangan, dan Pengamanan Pembangunan Strategis pada Kejaksaan Negeri Jembrana (Chandra Andhika Nugraha, S.H.) dan Kasubsi Ideologi, Politik, Pertahanan, Keamanan, Sosial, Budaya, dan Kemasyarakatan pada Kejaksaan Negeri Jembrana (Rizky Nur Amanda, S.H.)
Pada kesempatan tersebut disampaikan materi dengan tema “Kenakalan Remaja ditinjau dari Undang-Undang Perlindungan Anak” dilanjutkan dengan pemberian materi terkait “Tugas Pokok dan Fungsi Kejaksaan Secara Umum” dilanjutkan dengan pemutaran video terkait kenakalan remaja dan Tugas Pokok Kejaksaan RI dan diakhiri dengan sesi tanya jawab yang berkaitan dengan materi dalam kegiatan Jaksa Masuk Sekolah (JMS).
@kejaksaan.ri
@kejaksaan_tinggi_bali
#KejaksaanRI
#kejaksaantinggibali
#rbkunwas
#jaksaagung
#wbkkejarijembrana
#kejaksaanrb
#infojembrana
Oleh : | 07 April 2021 Dibaca : 223378 Pengunjung
Kegiatan Jumat Sehat di Kejari Jembrana
4537Rapat Koordinasi KDH/WKDH hasil Pilkada Serentak tahun 2020 bersama forkopimda Jembrana.
43325Kunjungan Kerja Virtual Jaksa Agung Republik Indonesia
53236Pendampingan Hukum
4425Kunjungan Kerja Reses Komisi III DPR RI